Langkah-Langkah Atasi Osteoporosis

Loading

Jika Anda mengalami gejala seperti sering pegal, linu, nyeri tulang, nyeri sendi, atau rematik, sebaiknya Anda waspada. Apalagi jika Anda mengalami kehilangan tinggi badan akibat tulang punggung yang membungkuk. Sebaiknya Anda memeriksakan diri, siapa tahu Anda menderita osteoporosis. Melanjutkan beberapa artikel sebelumnya seperti Prevalensi Osteoporosis dan Ajakan Menabung Kalsium Sejak Dini, kali ini kita mau…

Read More

Mari “menabung” Kalsium Sejak Dini

Loading

Pernahkah Anda melihat orang yang Anda sayangi tiba-tiba mengalami patah tulang spontan tanpa gejala apa-apa sebelumnya ? Jika pernah, itulah yang disebut dengan penyakit osteoporosis. Ya, penyakit osteoporosis sering disebut silent epidemic disease karena tidak menimbulkan gejala hingga terjadi patah tulang. Osteoporosis adalah kondisi tulang yang menjadi rapuh dan mudah retak atau patah, karena kekurangan…

Read More

Dua dari Lima Orang Indonesia Berisiko Osteoporosis

Loading

Bayangkan selama ini Anda tidak merasakan gangguan kesehatan atau sesuatu yang aneh pada tubuh. Mendadak suatu hari Anda terjatuh dan setelah diperiksa ternyata Anda mengalami patah tulang. hal itu terjadi karena Anda menderita osteoporosis. Maukah kejadian ini terjadi pada Anda ? bagaimana mengatasinya ? Episode kali ini dan beberapa artikel selanjutnya saya ingin membahas mengenai…

Read More
Back to TOP