Analisa Statistik
Feedburner-ku Terjun Bebas
Setelah sekian lama saya tidak posting artikel, kecuali membalas komentar-komentar dan menjawab konsultasi online gratis. Pagi ini saya dikejutkan dengan angka feedburner count yang tiba-tiba berubah, mending kalo perubahan itu bertambah digit atau bertambah naik, tapi yang ini…terjun bebas menjadi hanya satu digit. Hebatnya 4 hari yang lalu saya baru saja mengomentari dengan nada “menghibur”…
Oya? Maaf baru dibalas. Kapan ya kak?